Cara Membuat Larutan Bouine

Bahan :
1. Formalin 15 ml
2. Asam Pikrat Jenuh 5 ml
3. Asam Asetat glasial 1 ml
4. Aquades

Alat :
Sarung Tangan
Neraca Analitik
Spatula
Aluminum Foil
Pipet Takar
Bulb
Gelas Ukur
Labu Takar
Beaker Glass
Hot Plate Stirrer
Botol

Cara Pembuatan :
Tuangkan 10 ml aquades ke dalam beaker glass
Letakkan di atas stirrer dan aduk terus menerus
Tuangkan 2 sedikit demi sedikit, sampai titik jenuh tercapai (Asam pikrat yang dituangkan tidak dapat larut lagi)
Diamkan agar Asam pikrat yang tidak larut mengendap
Ambil 5 ml larutan jenuh dan tuangkan ke dalam Erlemeyer
Tuangkan 15 ml bahan 1 secara perlahan-lahan
Tuangkan 1 ml bahan 2 secara perlahan-lahan
Aduk agar homogen
Tuangkan ke dalam botol kaca
Tutup dan simpan di tempat yang sejuk

Referensi :
http://kimiabiologi80.blogspot.co.id/2018/02/mikroteknik-ipb-2014_27.html

Penggunaan :Larutan Fiksatif pada praktikum Mikroteknik

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Akuades Bebas CO2

Cara Membuat Larutan AMONIUM HIDROKSIDA (NH4OH) 3 M

FeCl3 10 %