Benzidin-Hidroksid : larutan untuk penetapan Sulfat
Cara Membuat
Larutan Benzidin-Hidroksida
Bahan :
2.
2. C12H8(NH2)2.2HCl 4 gr
3.
3. Akuades
10 ml
Alat :
Lemari Asam
Masker
Sarung
Tangan
Neraca
Analitik
Spatula
Aluminum
Foil
Pipet Takar
Bulb
Gelas Ukur
Labu Takar
Beaker Glass
Hot Plate
Stirrer
Botol
Cara
Pembuatan :
Timbang 2 di
atas aluminium foil. Letakkan dalam gelas kimia 600 ml.
Siapkan 3 di
dalam gelas kimia 100 ml.
Teteskan 3
secara perlahan-lahan ke dalam 2, sambil diaduk. Sampai terbentuk pasta.
Apabila sudah
terbentuk pasta dan merata, tuangkan 1 secara perlahan.
Tambahkan akuades sampai tanda batas 500 ml.
Tuangkan ke
dalam botol. Tutup dengan rapat. Simpan di tempat yang sejuk.
Catatan :
Setiap 1 ml
larutan setara dengan 3,57 mg H2SO4.
Peringatan :
Asam klorida adalah larutan yang mudah menguap. Jangan sampai terhirup.
Korosif. Jangan sampai kontak dengan kulit.
Beracun
Pastikan tertutup rapat.
Asam klorida adalah larutan yang mudah menguap. Jangan sampai terhirup.
Korosif. Jangan sampai kontak dengan kulit.
Beracun
Pastikan tertutup rapat.
Pencampuran Asam klorida dan akuades dapat menghasilkan panas tinggi dan uap asam. Campurkan sedikit demi sedikit dengan hati-hati.
Referensi :
Drs. Mulyono HAM, MPd. Membuat Reagen Kimia di Laboratorium. Penerbit Bumi Aksara. 2006.
Komentar
Posting Komentar